Postingan

Kompetensi untuk memenuhi ISO

Kompetensi dalam konteks ISO berarti kemampuan nyata yang ditunjukkan saat menerapkan pengetahuan dan keterampilan.   Ciri-ciri kompetensi adalah : - Spesifik, dapat dilihat, dan dapat diukur - Secara common sense (logis) dapat dikelompokkan bersama  - Tidak ‘overlap’ antara satu kompetensi dengan kompetensi lainnya  - Diidentifikasi sebagai hal-hal yang berpengaruh besar terhadap keberhasilan suatu peran, pekerjaan, atau tugas tertentu Kompetensi yang diperlukan untuk menerapkan ISO secara umum adalah kompetensi tersebut terkait dengan pekerjaan/proses yang memengaruhi mutu produk/jasa. Hal ini berdasarkan minimum requirement dari ISO 9001:2015. Selanjutnya kompetensi ini bisa dikembangkan berdasarkan ISO 9004:2018. ISO 9004:2018 berisi petunjuk untuk memperbaiki kinerja secara terus-menerus. Setelah itu untuk mendapatkan kinerja yang baik, organisasi dapat menerapkan "Performance Excellent Models" sesuai kaidah TQM. Output dari performance excellent model adalah organisasi

Bisnis Tas Ransel Sebagai Tambahan Pemasukan

Gambar
Mari kita mulai bisnis tas ransel yuk. Bagi anda yang kehilangan pekerjaan atau tidak mendapatkan gaji secara penuh bisa memulai bisnis tas ransel. Bisnis tas ransel mulai ada paminat karena pemakaiannya yang tidak menyakitkan badan jika membawa barang yang banyak. Oleh karena itu penyelenggara seminar dan pelatihan juga mulai melirik untuk memberikan tas ransel sebagai souvenir. Sebagai pebisnis tas ransel bisa berperan sebagai produsen, distributor maupun  reseller . Terdapat beberapa hal yang harus anda siapkan untuk menjadi produsen tas ransel seperti pabrik, legalitas pabrik, mesin pengecekan warna material, mesin pengecekan kualitas bahan, rak penyimpanan material, mesin potong, mesin jahit, penyimpanan barang jadi, kegiatan CSR, operator di setiap proses, karyawan untuk bagian produksi, keuangan, pemasaran, HRD, penjadwalan produksi dan pengiriman. Jika anda belum siap mengeluarkan modal untuk membeli mesin, biaya tenaga kerja, serta biaya untuk CSR maka bisa berperan sebagai di

Produsen Tas Ransel Dapat Menjadi Sumber Rezeki

Gambar
  Menjadi produsen tas ransel bisa menjadi peluang rezeki di tengah-tengah pandemi covid-19. Saat pandemi covid-19 banyak pengusaha yang memberhentikan pekerjanya dan sulit mencari pekerjaan baru. Oleh karena itu produsen tas bisa menjadi profesi yang menarik bagi yang belum mendapatkan pekerjaan. Mungkin menjadi produsen tas tidak pernah ada di dalam benak kita karena prospek penjualan yang masih belum menentu serta bisa juga kita takut menemukan kendala pemasaran. Jika melihat pengalaman pengusaha, mereka juga menemukan kendala untuk memasarkan barang dagangannya sehingga membuat beberapa orang kurang berminat menjadi pengusaha. Namun orang yang berprofresi sebagai produsen sudah mulai banyak bermunculan. Mulai dari yang skala rumahan hingga yang berskala pabrik besar di mana pabrik besar ini memiliki kemampuan untuk memproduksi tas dengan jumlah besar. Prospek bisnis produsen tas ransel cukup menjanjikan karena masih ada konsumen yang melirik tas ini. Masih ada orang yang mau menggu

Konveksi Tas Seminar Peluang untuk Berbisnis

Gambar
Jika kita belum merasa sreg dengan produk dari konveksi tas seminar yang ada maka kita dapat mendirikan konveksi tas sendiri. Jangan takut untuk bangkrut. Kita dapat belajar dari Fandy Maramis pemilik pabrik tas dengan merek Bossfa. Di awal menjalankan usaha beliau sempat terkena tipu rekan bisnisnya sehingga Fandy kehilangan 60% modal usaha. Untuk menutupi kekurangan tersebut beliau mencoba berjualan tas produksi temannya. Setelah itu barulah Fandy mendirikan konveksi lagi. Pada tahun 2015 terdapat 19 orang pekerja full time dan 18 pekerja part time dan pada tahun 2021 terdapat 51 pekerja full time. Kita bisa melihat adanya perkembangan bisnis pada tas Bossfa yang terlihat dari peningkatan jumlah pekerjanya.  Lingkungan Bisnis, Strategi Operasi dan Kinerja Perusahaan Konveksi Tas Seminar  Berdasarkan penelitian Ghofar (2004) bahwa strategi operasi memiliki pengaruh terhadap kinerja perusahaan baik kinerja keuangan maupun kinerja manufaktur. Strategi operasi ialah tools yang efektif a